Bacaan Doa Sebelum Bekerja

Bissmillahirrahmanirrahim. Sebelum melakukan aktifitas ber doa merupakan hal yang sangat penting. Dalam ajaran Agama Islam Doa merupakan tiang agama dan penghubung antara Allah SWT dengan hamba-Nya. Salah satu amalan yang bernilai ibadah setelah salat wajib itu berdoa.

Sebelum bekerja ataupun kita melakukan segala sesuatu, sebaiknya kita mengawalinya dengan berdoa. Secara umum, umat muslim diajarkan untuk mengawali semua kegiatannya dengan membaca basmalah Dengan menyebut nama Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyanyang.

Dengan doa ataupun membaca basmalah, asumsi kita adalah Allah akan senantiasa membersamai kita di manapun dan kapanpun kita berada serta apa kegiatan kita. Adapun bacaan doa sebelum bekerja sebagai berikut:

doa-islami,doa-sebelum-kerja-islami,tulisan-ayat-bacaan-doa-memulai-kerja

Terjemahan:

Ya Allah. Aku memohon padaMu kebaikan pekerjaan ini dan segala kebaikan yang ada di dalamnya, dan aku berlindung pada Mu daripada keburukan pekerjaan ini dan segala keburukan yang ada di dalamnya. Sesungguhnya di atas segala sesuatu itu Engkaulah yang maha berkuasa menentukannya.


Demikian artikel informasi pilihan menarik melalui naila blog. mudah-mudahan bermanfaat, amin..


Category Article

What's on Your Mind...